April 14, 2023

Cara Mencegah Sistitis dan Berbagai Macam Pemicunya

Cara Mencegah Sistitis dan Berbagai Macam Pemicunya

Klinik Utama Sentosa, Jakarta – Bagaimanakah cara untuk mencegah sistitis yaitu dengan mengubah pola hidup menjadi lebih sehat.

Baca Juga : Definisi dan Pengobatan Uretritis (Radang Uretra)

Sistitis merupakan salah satu penyakit yang berasal dari infeksi saluran kemih yang umum terjadi, terutama pada perempuan.

Kondisi tersebut dapat menyebabkan peradangan di kandung kemih yang biasanya terjadi akibat infeksi. Dan biasanya infeksi ini tidak serius, walaupun sifatnya mengganggu kenyamanan.

Cara Mencegah dan Penyebab dari Sistitis

Berikut ini adalah beberapa pencegahan yang bisa membantu terhindar dari sistitis antara lain:

1. Minum cukup air

Minumlah cukup air setiap hari untuk membantu menjaga saluran kemih tetap sehat dan membuang bakteri dari saluran kemih.

Buang air kecil sesering mungkin

Jangan menahan buang air kecil, karena ini dapat menyebabkan bakteri berkembang biak juga di dalam kandung kemih.

2. Hindari menggosok area genital dengan terlalu kuat

Menggosok area genital dengan terlalu kuat dapat mengiritasi kulit serta membuka jalan juga bagi bakteri untuk masuk ke dalam saluran kemih.

3. Gunakan pakaian dalam yang longgar dan bersih

Gunakan pakaian dalam yang longgar dan bersih untuk membantu menjaga kebersihan area genital.

Jangan gunakan produk perawatan genital yang keras

Hindari menggunakan sabun, deodoran atau pun produk perawatan genital yang keras atau mengandung bahan kimia yang dapat mengiritasi kulit.

4. Buang air kecil setelah berhubungan seksual

Buang air kecil setelah berhubungan seksual dapat membantu membersihkan bakteri dari saluran kemih.

5. Hindari penggunaan kontrasepsi yang berbasis spermisida

Kontrasepsi yang berbasis spermisida dapat mengiritasi kulit dan memperbesar risiko terkena infeksi saluran kemih.

6. Jangan merokok

Merokok dapat mengiritasi saluran kemih dan meningkatkan risiko infeksi saluran kemih.

Faktor Sistitis

Pemicu sistitis ini bisa terjadi dari infeksi maupun noninfeksi juga. Bila terjadi karena bakteri kemungkinan sering di sebabkan oleh E.coli.

Normalnya bakteri tersebut berada di saluran pencernaan. Tetapi bila E.coli bisa menyebabkan penyakit itu karena masuk ke dalam saluran kandung kemih.

Sementara itu, untuk yang noninfeksi biasanya di akibatkan dari kerusakan maupun iritasi pada kandung kemih. Ini lah beberapa faktornya, antara lain sebagai berikut:

  • Melakukan hubungan seksual secara tidak sehat
  • Menyeka vagina sehabis berkemih dengan cara yang salah
  • Pernah ada riwayat penggunaan kateter urin
  • Menggunakan diagfragma sebagai kontrasepsi (pil KB)

Baca Juga : Infeksi Saluran Kemih Inilah Cara Pengobatan dengan Medisnya

Periksa dan Konsultasi di Klinik Sistitis Terbaik dan Terpercaya Jakarta

Klinik untuk penyakit menular seksual dan kelamin terdekat di Jakarta yang berstandar internasional hanya ada Klinik Utama Sentosa yang memiliki alat medis yang lengkap dan canggih.

Lakukan pengobatan dengan konsultasi online secara gratis, bila Anda mempunyai masalah seputar kelamin atau penyakit menular seksual lainnya, supaya bisa diatasi dengan cepat dan tepat.

Memiliki dokter ahli penyakit kelamin dan staf medis profesional yang bisa menangani penyakit Anda secara langsung. Untuk masalah biaya pengobatan tidak perlu khawatir karena sangat terjangkau.

Klinik Utama Sentosa memiliki lokasi yang strategis, berada di daerah Jakarta, Indonesia. Dan juga sangat mengutamakan kesembuhan dan kepuasan serta sangat memprioritaskan setiap pasien.

Selain itu, terdapat fitur layanan konsultasi via WhatsApp yang dapat membantu kamu untuk berkonsultasi secara online dan gratis jika ada pertanyaan seputar penyakit kelamin.

About the Author: Klinik Sentosa

Klinik Utama Sentosa merupakan klinik spesialis penyakit kelamin dan penyakit menular seksual yang berada di Jakarta, memiliki dokter spesialis dan tenaga ahli profesinal serta didukung oleh fasilitas medis yang lengkap, canggih dan modern.

Artikel Menarik Lainnya

Artikel Terkini

klinik andrologi

April 14, 2023

Cara Mencegah Sistitis dan Berbagai Macam Pemicunya

Cara Mencegah Sistitis dan Berbagai Macam Pemicunya

Klinik Utama Sentosa, Jakarta – Bagaimanakah cara untuk mencegah sistitis yaitu dengan mengubah pola hidup menjadi lebih sehat.

Baca Juga : Definisi dan Pengobatan Uretritis (Radang Uretra)

Sistitis merupakan salah satu penyakit yang berasal dari infeksi saluran kemih yang umum terjadi, terutama pada perempuan.

Kondisi tersebut dapat menyebabkan peradangan di kandung kemih yang biasanya terjadi akibat infeksi. Dan biasanya infeksi ini tidak serius, walaupun sifatnya mengganggu kenyamanan.

Cara Mencegah dan Penyebab dari Sistitis

Berikut ini adalah beberapa pencegahan yang bisa membantu terhindar dari sistitis antara lain:

1. Minum cukup air

Minumlah cukup air setiap hari untuk membantu menjaga saluran kemih tetap sehat dan membuang bakteri dari saluran kemih.

Buang air kecil sesering mungkin

Jangan menahan buang air kecil, karena ini dapat menyebabkan bakteri berkembang biak juga di dalam kandung kemih.

2. Hindari menggosok area genital dengan terlalu kuat

Menggosok area genital dengan terlalu kuat dapat mengiritasi kulit serta membuka jalan juga bagi bakteri untuk masuk ke dalam saluran kemih.

3. Gunakan pakaian dalam yang longgar dan bersih

Gunakan pakaian dalam yang longgar dan bersih untuk membantu menjaga kebersihan area genital.

Jangan gunakan produk perawatan genital yang keras

Hindari menggunakan sabun, deodoran atau pun produk perawatan genital yang keras atau mengandung bahan kimia yang dapat mengiritasi kulit.

4. Buang air kecil setelah berhubungan seksual

Buang air kecil setelah berhubungan seksual dapat membantu membersihkan bakteri dari saluran kemih.

5. Hindari penggunaan kontrasepsi yang berbasis spermisida

Kontrasepsi yang berbasis spermisida dapat mengiritasi kulit dan memperbesar risiko terkena infeksi saluran kemih.

6. Jangan merokok

Merokok dapat mengiritasi saluran kemih dan meningkatkan risiko infeksi saluran kemih.

Faktor Sistitis

Pemicu sistitis ini bisa terjadi dari infeksi maupun noninfeksi juga. Bila terjadi karena bakteri kemungkinan sering di sebabkan oleh E.coli.

Normalnya bakteri tersebut berada di saluran pencernaan. Tetapi bila E.coli bisa menyebabkan penyakit itu karena masuk ke dalam saluran kandung kemih.

Sementara itu, untuk yang noninfeksi biasanya di akibatkan dari kerusakan maupun iritasi pada kandung kemih. Ini lah beberapa faktornya, antara lain sebagai berikut:

  • Melakukan hubungan seksual secara tidak sehat
  • Menyeka vagina sehabis berkemih dengan cara yang salah
  • Pernah ada riwayat penggunaan kateter urin
  • Menggunakan diagfragma sebagai kontrasepsi (pil KB)

Baca Juga : Infeksi Saluran Kemih Inilah Cara Pengobatan dengan Medisnya

Periksa dan Konsultasi di Klinik Sistitis Terbaik dan Terpercaya Jakarta

Klinik untuk penyakit menular seksual dan kelamin terdekat di Jakarta yang berstandar internasional hanya ada Klinik Utama Sentosa yang memiliki alat medis yang lengkap dan canggih.

Lakukan pengobatan dengan konsultasi online secara gratis, bila Anda mempunyai masalah seputar kelamin atau penyakit menular seksual lainnya, supaya bisa diatasi dengan cepat dan tepat.

Memiliki dokter ahli penyakit kelamin dan staf medis profesional yang bisa menangani penyakit Anda secara langsung. Untuk masalah biaya pengobatan tidak perlu khawatir karena sangat terjangkau.

Klinik Utama Sentosa memiliki lokasi yang strategis, berada di daerah Jakarta, Indonesia. Dan juga sangat mengutamakan kesembuhan dan kepuasan serta sangat memprioritaskan setiap pasien.

Selain itu, terdapat fitur layanan konsultasi via WhatsApp yang dapat membantu kamu untuk berkonsultasi secara online dan gratis jika ada pertanyaan seputar penyakit kelamin.

About the Author: Klinik Sentosa

Klinik Utama Sentosa merupakan klinik spesialis penyakit kelamin dan penyakit menular seksual yang berada di Jakarta, memiliki dokter spesialis dan tenaga ahli profesinal serta didukung oleh fasilitas medis yang lengkap, canggih dan modern.

Artikel Menarik Lainnya