Maret 28, 2024

Kista Bartholin Pecah dan Keluar Nanah, Bahayakah? Ini Penjelasan Ahlinya

kista bartholin pecah 1

Klinik Utama Sentosa, Jakarta – Kista bartholin merupakan salah satu jenis kista yang umum terjadi pada wanita, dan cenderung tidak berbahaya.

Namun, pada beberapa kasus, kista bartkolin dapat pecah dan mengeluarkan cairan nanah. Sehingga, banyak wanita yang bertanya-tanya, apakah hal ini berbahaya bagi kesehatan?

Untuk itu, mari kita simak penjelasan ahlinya mengenai penyebab dan bahaya kista bartholin pecah dan keluar nanah pada wanita di bawah ini.

Apa Itu Kista Bartholin?

Kista bartholin merupakan kista yang muncul akibat penyumbatan kelenjar bartholin, yang terletak di kedua sisi bibir vagina.

Kelenjar ini menghasilkan cairan pelumas yang dapat membantu melumasi vagina selama berhubungan seksual.

Ketika cairan ini tersumbat, maka cairan akan terperangkap di dalamnya dan membentuk kista.

Penyebab Kista Bartholin Pecah dan Keluar Nanah

Penyebab utama kista bartholin pecah dan keluar nanah adalah karena adanya infeksi bakteri pada kista.

Ketika kista ini terbentuk di kelenjar bartholin dan kemudian terinfeksi, maka kondisi ini dapat menyebabkan peradangan dan pembentukan nanah di dalam kista.

Umumnya, kista bartholin dapat terinfeksi bakteri penyakit menular seksual (PMS), seperti Chlamydia trachomatis atau Neisseria gonorrhoeae.

Namun, beberapa faktor lain juga dapat menyebabkan kista bartholin pecah dan keluar nanah, seperti:

  • Trauma atau cedera pada area tumbuhnya kista
  • Selama siklus menstruasi
  • Selama hamil

Apakah Kista Bartholin yang Pecah dan Keluar Nanah Berbahaya?

Ya, kista bartholin yang pecah dan mengeluarkan nanah, bisa menjadi kondisi yang berbahaya jika tidak ditangani dengan cepat dan tepat.

Beberapa masalah kesehatan yang lebih serius dapat terjadi akibat kondisi ini, seperti:

1. Infeksi yang Menyebar

Ketika kista bartholin yang terinfeksi pecah, maka bakteri akan menyebar ke jaringan di sekitarnya dan menyebabkan infeksi lebih lanjut.

2. Abses

Pecahnya kista bartholin dapat menyebabkan pembentukan abses, yaitu kumpulan nanah yang terperangkap di dalam jaringan.

Abses ini dapat terasa sangat menyakitkan dan memerlukan perawatan medis yang intensif, termasuk penggunaan antibiotik.

3. Rasa Sakit yang Signifikan

Kista bartholin yang berukuran besar dan terinfeksi, dapat menyebabkan rasa sakit yang signifikan pada area vulva, pada saat berjalan, duduk, atau bahkan saat buang air kecil.

4. Komplikasi Kesehatan Reproduksi

Jika infeksi tidak di obati dengan baik, ini dapat menyebabkan kerusakan pada organ reproduksi, yang dapat memengaruhi kesuburan atau masalah kesehatan lainnya.

Karena beberapa bahaya di atas, sangat penting bagi wanita untuk segera mencari perawatan medis segera, jika mengalami kista bartholin.

Anda dapat melakukan perawatan yang tepat di Klinik Utama Sentosa, dengan di awasi langsung oleh dokter yang kompeten dan berpengalaman.

Baca Juga: 10 Jenis Gangguan Menstruasi, No 6 dan 7 Cukup Familiar Bagi Wanita!

kista bartholin pecah 2

Tindakan Penanganan dan Pengobatan Kista Bartholin di Klinik Utama Sentosa

Klinik Utama Sentosa merupakan layanan kesehatan terpercaya, yang menangani berbagai penyakit kulit dan kelamin, termasuk kista bartholin.

Dokter yang berpengalaman dan tim medis yang kompeten, dapat memberikan tindakan penanganan dan pengobatan yang tepat.

Untuk menangani dan mengobati kista bartholin yang pecah dan keluar nanah, dokter akan melakukan beberapa tindakan, seperti:

1. Pemeriksaan Medis

Langkah pertama dalam menangani dan mengobati kista bartholin adalah melakukan pemeriksaan medis yang tepat.

Dokter akan melakukan evaluasi fisik, untuk menilai tingkat keparahan kondisi dan menentukan rencana pengobatan yang sesuai.

2. Antibiotik

Jika terdapat tanda-tanda infeksi, dokter mungkin akan meresepkan antibiotik untuk mengobati infeksi bakteri yang menyebabkannya.

3. Tindakan Bedah

Jika kista bartholin pecah dan terbentuk abses, dokter mungkin akan merekomendasikan beberapa prosedur bedah, seperti:

  • Drainase
  • Marsupialisasi
  • Operasi pengangkatan kelenjar bartholin

Perawatan, pengobatan, dan tindakan medis lainnya, akan di lakukan dengan menggunakan fasilitas medis yang lengkap dan modern.

Sehingga, Anda akan mendapatkan perawatan dan pengobatan yang sesuai, aman, dan optimal.

Selain tindakan medis di atas, dokter juga akan selalu memberikan saran-saran perawatan yang tepat.

Oleh karena itu, jika kista bartholin yang Anda alami pecah dan keluar nanah, segeralah hubungi dokter melalui layanan Konsultasi Dokter Online.

Layanan ini dapat Anda akses melalui Chat Whatsapp, yang tersedia gratis selama 24 jam! Mudah bukan? Jadi, pastikan Anda menghubungi dokter yang terpercaya ya!

About the Author: Rara

Zahara Yunita adalah seorang Content Writer di Klinik Utama Sentosa. Saat ini saya fokus menulis artikel terkait kesehatan, khususnya penyakit menular seksual (PMS) dan penyakit kelamin di Klinik Utama Sentosa.

Artikel Menarik Lainnya

Artikel Terkini

klinik andrologi

Maret 28, 2024

Kista Bartholin Pecah dan Keluar Nanah, Bahayakah? Ini Penjelasan Ahlinya

kista bartholin pecah 1

Klinik Utama Sentosa, Jakarta – Kista bartholin merupakan salah satu jenis kista yang umum terjadi pada wanita, dan cenderung tidak berbahaya.

Namun, pada beberapa kasus, kista bartkolin dapat pecah dan mengeluarkan cairan nanah. Sehingga, banyak wanita yang bertanya-tanya, apakah hal ini berbahaya bagi kesehatan?

Untuk itu, mari kita simak penjelasan ahlinya mengenai penyebab dan bahaya kista bartholin pecah dan keluar nanah pada wanita di bawah ini.

Apa Itu Kista Bartholin?

Kista bartholin merupakan kista yang muncul akibat penyumbatan kelenjar bartholin, yang terletak di kedua sisi bibir vagina.

Kelenjar ini menghasilkan cairan pelumas yang dapat membantu melumasi vagina selama berhubungan seksual.

Ketika cairan ini tersumbat, maka cairan akan terperangkap di dalamnya dan membentuk kista.

Penyebab Kista Bartholin Pecah dan Keluar Nanah

Penyebab utama kista bartholin pecah dan keluar nanah adalah karena adanya infeksi bakteri pada kista.

Ketika kista ini terbentuk di kelenjar bartholin dan kemudian terinfeksi, maka kondisi ini dapat menyebabkan peradangan dan pembentukan nanah di dalam kista.

Umumnya, kista bartholin dapat terinfeksi bakteri penyakit menular seksual (PMS), seperti Chlamydia trachomatis atau Neisseria gonorrhoeae.

Namun, beberapa faktor lain juga dapat menyebabkan kista bartholin pecah dan keluar nanah, seperti:

  • Trauma atau cedera pada area tumbuhnya kista
  • Selama siklus menstruasi
  • Selama hamil

Apakah Kista Bartholin yang Pecah dan Keluar Nanah Berbahaya?

Ya, kista bartholin yang pecah dan mengeluarkan nanah, bisa menjadi kondisi yang berbahaya jika tidak ditangani dengan cepat dan tepat.

Beberapa masalah kesehatan yang lebih serius dapat terjadi akibat kondisi ini, seperti:

1. Infeksi yang Menyebar

Ketika kista bartholin yang terinfeksi pecah, maka bakteri akan menyebar ke jaringan di sekitarnya dan menyebabkan infeksi lebih lanjut.

2. Abses

Pecahnya kista bartholin dapat menyebabkan pembentukan abses, yaitu kumpulan nanah yang terperangkap di dalam jaringan.

Abses ini dapat terasa sangat menyakitkan dan memerlukan perawatan medis yang intensif, termasuk penggunaan antibiotik.

3. Rasa Sakit yang Signifikan

Kista bartholin yang berukuran besar dan terinfeksi, dapat menyebabkan rasa sakit yang signifikan pada area vulva, pada saat berjalan, duduk, atau bahkan saat buang air kecil.

4. Komplikasi Kesehatan Reproduksi

Jika infeksi tidak di obati dengan baik, ini dapat menyebabkan kerusakan pada organ reproduksi, yang dapat memengaruhi kesuburan atau masalah kesehatan lainnya.

Karena beberapa bahaya di atas, sangat penting bagi wanita untuk segera mencari perawatan medis segera, jika mengalami kista bartholin.

Anda dapat melakukan perawatan yang tepat di Klinik Utama Sentosa, dengan di awasi langsung oleh dokter yang kompeten dan berpengalaman.

Baca Juga: 10 Jenis Gangguan Menstruasi, No 6 dan 7 Cukup Familiar Bagi Wanita!

kista bartholin pecah 2

Tindakan Penanganan dan Pengobatan Kista Bartholin di Klinik Utama Sentosa

Klinik Utama Sentosa merupakan layanan kesehatan terpercaya, yang menangani berbagai penyakit kulit dan kelamin, termasuk kista bartholin.

Dokter yang berpengalaman dan tim medis yang kompeten, dapat memberikan tindakan penanganan dan pengobatan yang tepat.

Untuk menangani dan mengobati kista bartholin yang pecah dan keluar nanah, dokter akan melakukan beberapa tindakan, seperti:

1. Pemeriksaan Medis

Langkah pertama dalam menangani dan mengobati kista bartholin adalah melakukan pemeriksaan medis yang tepat.

Dokter akan melakukan evaluasi fisik, untuk menilai tingkat keparahan kondisi dan menentukan rencana pengobatan yang sesuai.

2. Antibiotik

Jika terdapat tanda-tanda infeksi, dokter mungkin akan meresepkan antibiotik untuk mengobati infeksi bakteri yang menyebabkannya.

3. Tindakan Bedah

Jika kista bartholin pecah dan terbentuk abses, dokter mungkin akan merekomendasikan beberapa prosedur bedah, seperti:

  • Drainase
  • Marsupialisasi
  • Operasi pengangkatan kelenjar bartholin

Perawatan, pengobatan, dan tindakan medis lainnya, akan di lakukan dengan menggunakan fasilitas medis yang lengkap dan modern.

Sehingga, Anda akan mendapatkan perawatan dan pengobatan yang sesuai, aman, dan optimal.

Selain tindakan medis di atas, dokter juga akan selalu memberikan saran-saran perawatan yang tepat.

Oleh karena itu, jika kista bartholin yang Anda alami pecah dan keluar nanah, segeralah hubungi dokter melalui layanan Konsultasi Dokter Online.

Layanan ini dapat Anda akses melalui Chat Whatsapp, yang tersedia gratis selama 24 jam! Mudah bukan? Jadi, pastikan Anda menghubungi dokter yang terpercaya ya!

About the Author: Rara

Zahara Yunita adalah seorang Content Writer di Klinik Utama Sentosa. Saat ini saya fokus menulis artikel terkait kesehatan, khususnya penyakit menular seksual (PMS) dan penyakit kelamin di Klinik Utama Sentosa.

Artikel Menarik Lainnya