Mei 1, 2025
Ngeri! Ternyata Ini Gejala Awal Infeksi Gonore pada Wanita yang Sering Terlewatkan

Klinik Utama Sentosa, Jakarta – Infeksi menular seksual (IMS) seperti gonore, bisa menjadi momok menakutkan bagi kesehatan reproduksi, tak terkecuali pada wanita.
Ironisnya, gejala awal gonore pada wanita seringkali terlihat samar dan tidak spesifik, yang menyebabkan banyak kasus terlewatkan hingga infeksi semakin parah.
Oleh karena itu, penting untuk mengenali kemungkinan gejala awal infeksi gonore pada wanita dan mengambil langkah penanganan yang tepat. Berikut penjelasannya.
Faktor Penyebab Infeksi Gonore pada Wanita
Gonore bisa terjadi karena bakteri Neisseria gonorrhoeae, yang menyebar melalui kontak seksual, baik vaginal, anal, maupun oral. Berikut beberapa faktor penyebabnya:
- Berhubungan Seksual Tanpa Kondom / Pengaman
- Berganti-ganti Pasangan Seksual
- Tidak Melakukan Pemeriksaan Rutin Kesehatan Reproduksi
- Riwayat IMS sebelumnya
Bakteri ini menyerang selaput lendir pada saluran reproduksi wanita, seperti serviks, saluran tuba, dan uretra.
Selainitu, bakteri gonore juga bisa menyebar ke area tenggorokan dan rektum, tergantung pada aktivitas seksual yang dilakukan.
Gejala Awal Infeksi Gonore pada Wanita
Banyak wanita yang tidak mengalami gejala awal sama sekali, atau hanya merasakan keluhan ringan yang sering disalahartikan sebagai infeksi saluran kemih atau keputihan biasa.
Namun, penting bagi wanita untuk tetap mewaspadai beberapa kemungkinan gejala infeksi gonore berikut ini:
1. Keputihan yang Tidak Normal – Berwarna kuning kehijauan, berbau tidak sedap, dan menjadi lebih banyak.
2. Nyeri saat Buang Air Kecil – Peradangan pada uretra yang disebabkan oleh bakteri gonore, bisa menyebabkan rasa nyeri saat berkemih.
3. Perdarahan di Luar Siklus Menstruasi – Gonore bisa menyebabkan peradangan pada serviks, yang memicu perdarahan di luar siklus menstruasi.
4. Nyeri saat Berhubungan Seksual – Infeksi gonore bisa menyebabkan iritasi dan peradangan pada organ reproduksi, dan membuat hubungan seks terasa tidak nyaman.
5. Nyeri di Perut Bagian Bawah atau Panggul – Nyeri pada perut bagian bawah atau area panggul, bisa mengindikasikan bahwa infeksi telah menyebar ke saluran reproduksi atas.
Bahaya yang Perlu Wanita Waspadai
Jika tidak tertangani dengan baik, infeksi gonore bisa menimbulkan berbagai komplikasi serius, seperti:
1. Penyakti radang panggul (PID) yang bisa menyebabkan infertilitas
2. Kehamilan ektopik (di luar kandungan)
3. Risiko penularan ke bayi saat persalinan, yang bisa menyebabkan infeksi mata serius
4. Penyebaran infeksi ke bagian tubuh lain, termasuk sendi dan darah (disebut gonore diseminata)
Karena dampaknya yang bisa permanen, penting untuk tidak mengabaikan gejal awal dan segera mencari pertolongan medis.

Ilustrasi seorang wanita yang mengalami infeksi gonore
Seberapa Penting Berkonsultasi dengan Dokter?
Sangat penting. Jika Anda mengalami gejala mencurigakan atau merasa pernah terpapar risiko infeksi menular seksual, segeralah konsultasikan ke dokter.
Klinik Utama Sentosa, bisa membantu Anda melakukan pemerksaan laboratorium untuk memastikan diagnosis, dan pengobatan dengan antibiotik yang sesuai dengan infeksi.
Menghindari stigma dan beranii memeriksakan diri adalah langkah awal menuju kesehatan reproduksi yang lebih baik.
Baca Juga: Yakin Cari Obat Kencing Nanah di Apotek Tanpa Resep Dokter? Cek Risikonya Yuk
Atasi Infeksi Gonore pada Wanita dengan Perawatan Terbaik di Klinik Utama Sentosa
Infeksi gonore pada wanita adalah salah satu kondisi yang perlu mendapatkan perawatan dan juga pengobatan yang tepat.
Oleh karena itu, berkonsultasi dengan dokter berpengalaman seperti Klinik Utama Sentosa adalah cara terbaik untuk mengatasi kondisi ini.
Dokter kami bisa membantu memberikan diagnosis dan juga pengobatan terbaik, sesuai dengan kondisi yang Anda alami.
Jadi, tunggu apalagi? Segeralah tanyakan langsung kondisi yang Anda alami dengan ahli medis kami melalui layanan Konsultasi Dokter Online.
Anda bisa menggunakan layanan ini secara gratis, dan bisa mendapatkan jawaban langsung terkait kondisi yang Anda alami.
Tenang saja! Layanan ini tersedia selama 24 jam melalui Whatsapp yang membantu memudahkan setiap pasien dalam berkonsultasi.
Artikel Menarik Lainnya
Artikel Terkini
Mei 1, 2025
Ngeri! Ternyata Ini Gejala Awal Infeksi Gonore pada Wanita yang Sering Terlewatkan

Klinik Utama Sentosa, Jakarta – Infeksi menular seksual (IMS) seperti gonore, bisa menjadi momok menakutkan bagi kesehatan reproduksi, tak terkecuali pada wanita.
Ironisnya, gejala awal gonore pada wanita seringkali terlihat samar dan tidak spesifik, yang menyebabkan banyak kasus terlewatkan hingga infeksi semakin parah.
Oleh karena itu, penting untuk mengenali kemungkinan gejala awal infeksi gonore pada wanita dan mengambil langkah penanganan yang tepat. Berikut penjelasannya.
Faktor Penyebab Infeksi Gonore pada Wanita
Gonore bisa terjadi karena bakteri Neisseria gonorrhoeae, yang menyebar melalui kontak seksual, baik vaginal, anal, maupun oral. Berikut beberapa faktor penyebabnya:
- Berhubungan Seksual Tanpa Kondom / Pengaman
- Berganti-ganti Pasangan Seksual
- Tidak Melakukan Pemeriksaan Rutin Kesehatan Reproduksi
- Riwayat IMS sebelumnya
Bakteri ini menyerang selaput lendir pada saluran reproduksi wanita, seperti serviks, saluran tuba, dan uretra.
Selainitu, bakteri gonore juga bisa menyebar ke area tenggorokan dan rektum, tergantung pada aktivitas seksual yang dilakukan.
Gejala Awal Infeksi Gonore pada Wanita
Banyak wanita yang tidak mengalami gejala awal sama sekali, atau hanya merasakan keluhan ringan yang sering disalahartikan sebagai infeksi saluran kemih atau keputihan biasa.
Namun, penting bagi wanita untuk tetap mewaspadai beberapa kemungkinan gejala infeksi gonore berikut ini:
1. Keputihan yang Tidak Normal – Berwarna kuning kehijauan, berbau tidak sedap, dan menjadi lebih banyak.
2. Nyeri saat Buang Air Kecil – Peradangan pada uretra yang disebabkan oleh bakteri gonore, bisa menyebabkan rasa nyeri saat berkemih.
3. Perdarahan di Luar Siklus Menstruasi – Gonore bisa menyebabkan peradangan pada serviks, yang memicu perdarahan di luar siklus menstruasi.
4. Nyeri saat Berhubungan Seksual – Infeksi gonore bisa menyebabkan iritasi dan peradangan pada organ reproduksi, dan membuat hubungan seks terasa tidak nyaman.
5. Nyeri di Perut Bagian Bawah atau Panggul – Nyeri pada perut bagian bawah atau area panggul, bisa mengindikasikan bahwa infeksi telah menyebar ke saluran reproduksi atas.
Bahaya yang Perlu Wanita Waspadai
Jika tidak tertangani dengan baik, infeksi gonore bisa menimbulkan berbagai komplikasi serius, seperti:
1. Penyakti radang panggul (PID) yang bisa menyebabkan infertilitas
2. Kehamilan ektopik (di luar kandungan)
3. Risiko penularan ke bayi saat persalinan, yang bisa menyebabkan infeksi mata serius
4. Penyebaran infeksi ke bagian tubuh lain, termasuk sendi dan darah (disebut gonore diseminata)
Karena dampaknya yang bisa permanen, penting untuk tidak mengabaikan gejal awal dan segera mencari pertolongan medis.

Ilustrasi seorang wanita yang mengalami infeksi gonore
Seberapa Penting Berkonsultasi dengan Dokter?
Sangat penting. Jika Anda mengalami gejala mencurigakan atau merasa pernah terpapar risiko infeksi menular seksual, segeralah konsultasikan ke dokter.
Klinik Utama Sentosa, bisa membantu Anda melakukan pemerksaan laboratorium untuk memastikan diagnosis, dan pengobatan dengan antibiotik yang sesuai dengan infeksi.
Menghindari stigma dan beranii memeriksakan diri adalah langkah awal menuju kesehatan reproduksi yang lebih baik.
Baca Juga: Yakin Cari Obat Kencing Nanah di Apotek Tanpa Resep Dokter? Cek Risikonya Yuk
Atasi Infeksi Gonore pada Wanita dengan Perawatan Terbaik di Klinik Utama Sentosa
Infeksi gonore pada wanita adalah salah satu kondisi yang perlu mendapatkan perawatan dan juga pengobatan yang tepat.
Oleh karena itu, berkonsultasi dengan dokter berpengalaman seperti Klinik Utama Sentosa adalah cara terbaik untuk mengatasi kondisi ini.
Dokter kami bisa membantu memberikan diagnosis dan juga pengobatan terbaik, sesuai dengan kondisi yang Anda alami.
Jadi, tunggu apalagi? Segeralah tanyakan langsung kondisi yang Anda alami dengan ahli medis kami melalui layanan Konsultasi Dokter Online.
Anda bisa menggunakan layanan ini secara gratis, dan bisa mendapatkan jawaban langsung terkait kondisi yang Anda alami.
Tenang saja! Layanan ini tersedia selama 24 jam melalui Whatsapp yang membantu memudahkan setiap pasien dalam berkonsultasi.
Artikel Menarik Lainnya
Artikel Terkini